Share Up To 110 % - 10% Affiliate Program
Posted by : Unknown Rabu, 03 Juli 2013


Ajang penghargaan untuk insan musik Indonesia, Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards kembali digelar. Kali ini, acara yang menginjak tahun ke-16 ini digelar di Studio 8 RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta.
Tercatat sejumlah kategori disajikan di ajang ini, mulai dari pop, pop urban, rock, jazz, keroncong, hingga dangdut. Sejumlah nama musisi maupun band top seperti NOAH, Bunga Citra Lestari, Iwan Fals, Agnes Monica juga terdaftar di papan kategori.
Berikut daftar kategori AMI Awards 2013

Kategori Pendatang Baru Terbaik
1. Cakra Khan            - PEMENANG
2. Coboy Jr
3. JKT48                       
4. Maudy Ayunda
5. S4
6. Super7

Kategori Duo/ Grup Anak-Anak Terbaik
1. Calista Amadea feat Nugie
2. Cinta Kuya feat Uya Kuya
3. Coboy Jr             - PEMENANG
4. Lollipop
5. Sheila On 7
6. Super Seven

ARTIS SOLO POP WANITA
1. Audi Item
2. Bunga Citra Lestari    - PEMENANG
3. Citra Scholastika
4. Gisella Anastasia
5. Shae
6. Terry

KARYA PRODUKSI ORIGINAL SOUNDTRACK
1. Bunga Citra Lestari (BCL) - "Cinta Sejati" (Anto Hoed/Melly/Aquarius Musik)   - PEMENANG
2. Maudy Ayunda - "Perahu Kertas" (Yonathan Nugroho/Trinity Optima)
3. Melly Goeslaw, BBB - "Cinta Hati Hati" (Anto Hoed/Melly/Aquarius Musik)
4. Sheila On 7 - "Ambilkan Bulan" (Jan Djuhana/Sylvia T Pontoh/Sony Music)
5. Yovie and Nuno - "Galau" (Yovie/Sony Music)

Kategori Duo/ Grup Pop Terbaik1. Armada (Hargai Aku)
2. d'Masiv (Natural)
3. Iwan Fals feat Laduni (Belum Ada Judul)
4. Maliq & D'Essentials (Prasangka)
5. Noah (Separuh Aku)             - PEMENANG
6. Truth (Hati-hati dengan Hati).

Kategori Artis Solo Wanita Dangdut Kontemporer
1. Ayu Ting Ting (Sik Asik)     - PEMENANG
2. Desy Ding Dong (Ga Punya Pulsa)
3. Ikke Nurjanah (Lelaki Pemalu)
4. Inul Daratista (Buaya Buntung)
5. Irma Darmawangsa (Bocor)
6. Zazkia (1 Jam).

Kategori Grup Vokal Terbaik
1. 7Icons (Playboy)
2. Cherry Belle (Love is You)    - PEMENANG
3. JKT48 (Heavy Rotation)
4. Princess (Kekasihku)
5. S4 (She's My Girl)
6. SM*SH (Pahat Hati).

ARTIS DUO/GRUP ROCK
1. Boomerang
2. Killing Me Inside
3. KotaK       - PEMENANG
4. Netral
5. Once Mekel feat Gugun Blues Shelter (GBS)
6. ROXX

LAGU POP TERBAIK
1. "Cari Berkah" - Wali (cipt. Apoy 'Wali')
2. "Hargai Aku" - Armada (cipt. Armada)
3. "Harus Terpisah" - Cakra Khan (cipt. Aldi Nada Permana)  - PEMENANG
4. "Sedang Apa & Dimana" - Sammy Simorangkir (cipt. Mario Kacang)
5. "Separuh Aku" - Noah (cipt. David 'Noah' & Ihsan Nurahman)
6. "Waktu Takan Mampu" - Tompi (cipt. Tompi)

Kategori Karya Produksi Terbaik
1. Agnes Monica (Muda)
2. Armada (Hargai Aku)
3. Bunga Citra Lestari (Cinta Sejati)
4. d'Masiv (Natural)
5. Noah (Separuh Aku)  - PEMENANG
6. Truth (Hati-hati dengan Hati)

Kategori Album Terbaik
1. Bondan Fade To Black (Respect & Unity For All)
2. Glenn Fredly (Luka, Cinta dan Merdeka)
3. Noah (Seperti Seharusnya)  - PEMENANG
4. Once (Once)
5. Sammy Simorangkir (Aku Kembali)
Kategori Legenda Award
Waldjinah

  (kapanlagi.com)

Leave a Reply

Terima Kasih Telah Berkunjung

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © KUMPUL DI SINI - Dawie Heart - Powered by Blogger - Designed by Garuda Indonesia Komunitas -